Suka Berbicara Tapi Tidak Beramal

          Dari Anas bin Malik, dia berkata, "Rasulullah SAW bersabda, 'Pada malam di-isra'-kan, aku melewati sekumpulan orang yang bibirnya digunting dengan gunting dari api. Aku bertanya; Siapakah mereka  itu?' Jibril menjawab, 'Mereka adalah para penceramah dari penghuni dunia, yang menyuruh manusia kepada kebaktian namun mereka melalaikan diri sendiri, dan mereka membaca Al-Kitab. Apakah mereka tidak berfikir?"'


Pertanyaan Renungan
"Mari bertanya kepada nurani kita, sudahkah kita menjadi orang yang satu kata antara ucapan dan perbuatan?"
"Mengapa kebanyakan manusia tidak takut bahwa setiap ucapan akan dimintai pertanggung jawaban?"

Related Post

Previous
Next Post »